Pentingnya Mengambil Jurusan Marketing di SMK
Marketing merupakan bagian penting dalam bebagai macam kegiatan bisnis maupun usaha, tanpa adanya pemasaran maka kegiatan tersebut tidak akan berjalan dengan lancar. Sehingga para lulusan SMK jurusan marketing sangat dibutuhkan dalam dunia kerja. Marketing bisa menyatu dalam gelar bisnis, keuangan, hukum, ekonomi karena saling berkaitan sehingga membukakan lebih banyak pilihan kerja. Biasanya siswa marketing menguasai keahlian komunikasi oral dan tertulis, dan itu sangat diperlukan. Bukankah untuk menjual suatu produk perusahaan membutuhkan orang yang dapat berkomunikasi baik dengan pihak pembeli atau customernya. Dala m dunia semakin maju seperti saat ini, pilihan dalam menentukan jurusan sangat penting untuk menjamin akan kemana pemikiran seseorang dalam meniti karir di masa depan. Banyak sekali pelajar yang mencari prospek masa depan jurusan, entah itu tentang kesulitan materi, kesesuaian dengan minat dan tentunya mengenai prospek kerja. Banyak orang memilih jurusa